Tuesday, 19 June 2012

Peristiwa Politik


Peristiwa politik biasanya peristiwa kehidupan manusia yang berkaitan dengan kekuasaan. Kekuasaan dapat berhubungan dengan penguasa, negara, pemerintahan, keputusan-keputusan pemerintah, partai politik, undang-undang, keterlibatan masyarakat dalam politik misalnya pemilu, dan lain-lain.


Penguasa bisa seorang raja, presiden, pemimpin partai. Terdapat pula orang-orang tertentu yang bukan penguasa tetapi memiliki pengaruh terhadap kekuasaan, yang biasanya orang-orang tersebut dikatagorikan sebagai “orang-orang besar”, misalkan seorang tokoh masyarakat yang memiliki kharisma di mata masyarakatnya. Dalam sejarah Indonesia, salah satu peristiwa politik tersebut dapat dilihat dalam jatuhnya pemerintahan Orde Baru atau rezim Suharto pada tahun 1998.

Demikian saya ucapkan terima kasih untuk kunjungannya, semoga bermanfaat bagi teman-teman. Silahkan memberi komentar jika ada yang hal-hal yang ingin ditanyakan tentang Materi maupun soal-soal latihan. Atau contact saya via facebook. Atau via email di winduws88@gmail.com.



Artikel Lain Yang Mungkin Anda Cari:



1 comments:

Post a Comment

Silahkan masukkan komentar dan saran sesuai dengan postingan di atas. Untuk masalah di luar postingan di atas, silahkan tinggalkan pesan lewat email saya winduws88@gmail.com.